Demi Pengobatan Ibunya, Pramugari Cantik Ini Banting Stir Jadi Tukang Sayur

IMG 20201212 205511
Marielle Enrique (FOTO: Facebook Em Avocado Enrique)

SNT – Tak sedikit pramugari kena Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) selama pandemi COVId-19. Hal ini juga dialami oleh seorang pramugari cantik bernama Marielle Enrique.

Akibatnya, Marielle Enrique terpaksa banting setir menjadi tukang sayur.

Bacaan Lainnya

Sebagaimana dilansir dari Business News Philippines, kini Marielle Enrique menjadi sorotan banyak kalangan.

Tidak saja terkait nasibnya yang kini berganti, dirinya sebagai tulang punggung keluarga.

Marielle Enrique telah menghabiskan lima tahun terakhir sebagai pramugari untuk membantu biaya operasi ibunya.

IMG 20201212 205522
Marielle Enrique (FOTO: Facebook)

Akan tetapi, pandemi COVID-19 yang melanda membuat dirinya selalu berpikir keras untuk mencukupi kebutuhan keluarganya.

“Ada kecemasan, karena belum yakin kapan bisa bekerja. Saya menganggapnya sebagai kesempatan beristirahat, saya harus melakukan sesuatu untuk kesehatan mental saya. Saya harus melakukan sesuatu,” ujar Marielle Enrique. (oz)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *