Resmi Nikahi Aurel Hermansyah, Netizen Sorot Mata Atta Halilintar Seperti Kurang Tidur

Aurel Hermansyah
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah. (FOTO: Dok_Istimewa)

SNT – Setelah resmi menikahi Aurel Hermansyah, mata Atta Halilintar tampak sendu seperti kurang tidur.

Ternyata hal yang sama juga terlihat pada Aurel yang kelihatan sedang berada di samping Atta. Keduanya sedang mempromosikan acara sebuah marketplace.

Bacaan Lainnya

Tak dipungkiri, terlihat ada kantung mata di wajah Atta. Setelah sah menjadi pasangan suami istri, tentunya mereka berdua telah halal untuk melakukan hubungan suami istri.

Baca Juga: Belajar Tatap Muka Dimulai di Taput, Nikson Nababan: Prokes Ketat

Persoalan ini ramah dibahas oleh netizen dalam video yang diunggah Aurel Hermansyah seperti yang dilihat Indozone, pada Senin (5/4/2021).

Bukannya membahas acara marketplace yang dibagikan Aurel, namun mereka justru membahas malam pertama.

Kurang tidur ni smlm mata nya pada sendu????,aura mlm prtma pacran stlh mnikah rasanya ah mantab,” tulis pemilik akun husnul***.

Baca Juga: Tante Ernie Kali Ini Benar-benar Bikin Pusing

Netizen lain juga membenarkan kalau wajah yang diperlihatkan Aurel dan Atta memang seperti umumunya pengantin. “Aura pengantin baru nya kelihatan banget yaaaaa buk atta,” kata sushilawa***.

Sementara netizen lainnya salut kalau momen pernikahan mereka membuat keduanya langsung kerja dengan promosikan kegiatan marketplace. “langsung kerja, mantab,” kata nadataufik.

Setelah menjalani malam pertama usai resmi menjadi suami istri, Aurel Hermansyah kedapatan membagikan momen kebersamaannya dengan Atta Halilintar di atas ranjang.

Baca Juga: 5 Zodiak Ini Bisa Tangani Semua Kesulitan Hidup

Dan tanpa malu-malu Aurel pun tampak merekam momen kebersamaan saat tidur siang dalam Instagram Story miliknya.

Terlihat kondisi ranjang yang digunakan keduanya dan hanya tampak hanya ada mereka berdua.

Baca Juga: Judika vs Lyodra ‘Hilang Tapi Ada’, Anang Hermansyah: Aurel Sebentar Lagi Bersama Suaminya

Bobo siang @Attahalilintar,” tulis Aurel dalam Instastory-nya seperti yang dikutip Indozone, Senin (5/4/2021).

Dalam video yang dibagikan Aurel terlihat Atta hanya mengenakan kaos oblong warna putih, sedangkan Aurel hanya memakai baju tidur. (rank)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *