Video Ini Bikin Zetizen Geram

Screenshot 2018 11 02 Facebook
Screeshot Facebook Terkait Sebuah Video Beredar di Meda Sosial Dugaan Kekerasan Terhadap Anak.

Smart News Tapanuli – Beredar sebuah video di media sosial facebook yang memperlihatkan adanya tindakan kekerasan terhadap seorang anak oleh sejumlah warga. Anak tersebut terlihat ditampar, ia menangis dan kemudian ada lagi seseorang pria memakai baju warna putih menendang anak itu.

Ada juga seorang warga lainnya memukul anak tersebut dengan sebuah benda.

Bacaan Lainnya

“Aduh aduh aduuuhh,” begitu terdengar keluar dari mulut anak tersebut yang merasa kesakitan.

Hingga berita ini dilansir, Jumat (2/11) pukul 15.30 WIB, video dugaan kekerasan itu telah 457 kali dibagikan, netizen pun mengecam tindakan sejumlah warga dalam video itu terhadap anak tersebut.

Hany Handita: YA Allah..YA Robby..Le😭

Mat Toa: Laporkn ke pihak yg berwajib yg pakai kaca mata berbaju putih..jgn main hakim sendiri gtu donk.

Jeny Earon: Kasian ya nak,kamu di siksa tp gak da yg punya hti ,tp Tuhan ada nakk,,.suatu ketika mereka dpatkn hukuman yg setimpal dgn perbuatan mreka,,,

Dp Maria: Tolong Hukum Manusia-Manusia yg ngk punya hati ini….sialan org2 ini!!!!👿👿👿👿👿.

Andikodok: Anak it bkan lawan klen. Snie klen an***ng….gak ada otak, Wlaupun ank it slah gk berhak klen mukuli sperti it smpaii berdarah….dsar mnusia bi**tang.

Namun sayang, belum diperoleh informasi, dimana dan kapan kejadian ini, serta apa penyebabnya. Sehingga terjadi seperti dalam video tersebut. (Red)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *